Pengobatan dengan menggunakan bahan-bahan alami memang tengah menjadi perhatian saat ini, termasuk diantaranya adalah pengobatan homeopati. Untuk mengetahui lebih jelas mengenai pengobatan homeopati dapat dilihat pada artikel terbaru di medicastore yang berjudul : Homeopati, Pengobatan Tanpa Bahan Kimia Menurut dr. Christopher B. Harmon dari Total Skin and Beauty Dermatology Center di Birmingham, Alabama, " kondisi genetik merupakan factor utama yang berpengaruh dalam hal jerawat (lebih dari pola makan & lingkungan). Faktor ini menentukan apakah kulit seseorang cenderung untuk berjerawat atau tidak".
Tips untuk Melakukan Pengobatan Homeopati Menurut dr. Christopher B. Harmon dari Total Skin and Beauty Dermatology Center di Birmingham, Alabama, " kondisi genetik merupakan factor utama yang berpengaruh dalam hal jerawat (lebih dari pola makan & lingkungan). Faktor ini menentukan apakah kulit seseorang cenderung untuk berjerawat atau tidak".
Berikut adalah beberapa tips bila tertarik untuk melakukan pengobatan homeopati :
- Jangan melakukan pengobatan homeopati untuk menggantikan terapi konvensional yang telah terbukti atau untuk menghindari berkonsultasi ke dokter mengenai suatu masalah kesehatan.
- Bacalah dahulu penelitian yang telah dipublkasikan mengenai pengobatan homeopati untuk masalah kesehatan yang ingin ditangani
- Jika tertarik untuk melakukan pengobatan homeopati, sebaiknya dilakukan pada orang yang memang telah berpengalaman & terlatih.
- Untuk wanita hamil atau menyusui atau bila ingin digunakan pada anak-anak, sebaiknya berkonsultasi dahulu dengan dokter sebelum melakukan pengobatan homeopati.
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar